The America We Deserve

The America We Deserve
PengarangDonald Trump
NegaraUnited States of America
BahasaEnglish
SubjekPublic policy
GenreNonfiction
PenerbitRenaissance Books
Tanggal terbit
January 2000
Halaman304
ISBNISBN 1580631312
Didahului olehTrump: The Art of the Comeback (1997) 
Diikuti olehTrump: How to Get Rich (2004) 

The America We Deserve adalah buku tentang kebijakan publik yang ditulis oleh pebisnis dan presiden Amerika Serikat Donald Trump dengan bantuan Dave Shiflett.[1] Buku ini diterbitkan kembali pada Januari 2000 ketika Trump mencalonkan diri sebagai presiden pada tahun 2000 lewat Partai Reformasi.[2] Buku ini menjelaskan usulan kebijakan yang ingin diterapkan Trump apabila ia terpilih sebagai presiden.[1]

Lihat pula

Referensi

  1. ^ a b Sankin, Aaron (2015-08-23). "Donald Trump's 15-year-old book on public policy reveals what kind of president he'd be". The Daily Dot. 
  2. ^ Selby, Gardner (2016-04-12). "Donald Trump fully flip-flops, lately opposes ban on assault weapons". Politifact Texas. Politifact. 
  • l
  • b
  • s
Donald Trump
  • Presiden Amerika Serikat ke-45 (2017–2021)
  • Pemilik The Trump Organization (Ketua/Presiden 1971–2017)
  • Produser eksekutif The Apprentice (pembawa acara 2004–2015)
Kepresidenan
Donald Trump
Kehidupan dan politik
  • Kehidupan awal
  • Karier bisnis
    • permasalahan hukum
  • The Apprentice
  • WrestleMania 23
  • Pandangan politik
    • Ekonomi
  • America First
  • Rencana perdamaian
  • Pseudonim
Buku
  • Trump: The Art of the Deal (1987)
  • Trump: Surviving at the Top (1990)
  • The America We Deserve (2000)
  • Crippled America (2015)
Pidato
  • Pelantikan (2017)
Pemilihan umum
Keluarga
Terkait

  • Wikipedia book Buku
  • Category Kategori
  • Portal Portal