Penghargaan Film Nasional India ke-38

Penghargaan Film Nasional (India) ke-38
Dianugerahkan untukTerbaik dari sinema India pada 1990
Dipersembahkan
oleh
Direktorat Festival Film
Situs web resmidff.nic.in
Sorotan
Film Cerita TerbaikMarupakkam
Film Non-Cerita TerbaikGraven Image
Penghargaan terbanyakLekin... (5)
  • ← ke-37
  • Penghargaan Film Nasional (India)
  • ke-39 →

Penghargaan Film Nasional ke-38, yang dipersembahkan oleh Direktorat Festival Film, sebuah organisasi yang dibentuk oleh Kementerian Informasi dan Penyiaran India untuk menentukan yang terbaik dari Sinema India yang dirilis pada tahun 1990.[1][2] Acaranya diadakan pada 1991.

Pada Penghargaan Film Nasional ke-38, beberapa penghargaan baru dibuat untuk sesi film non-fitur. Penghargaan tersebut meliputi Film Investigatif Terbaik, [Penghargaan Film Nasional untuk Audiografi Film Non-Fitur Terbaik|Audiografi Terbaik]], Sinematografi Terbaik dan Penyuntingan Terbaik.

Penghargaan

Penghargaan dibagi dalam film fitur, film non-fitur dan buku tentang sinema India.

Penghargaan Prestasi Seumur Hidup

Nama Penghargaan Penerima Dianugerahi sebagai Penghargaan
Penghargaan Dadasaheb Phalke Akkineni Nageswara Rao Pemeran Swarna Kamal, 1,00,000 dan sebuah Syal

Film Fitur

Film-film fitur diberikan di tingkat seluruh India serta tingkat kewilayahan. Pada Penghargaan Film Nasional ke-38, sebuah film Tamil, Marupakkam memenangkan Penghargaan Film Nasional untuk Film Fitur Terbaik, sementara sebuah film Hindi, Lekin... memenangkan jumlah penghargaan terbanyak (5). Berikut ini adalah penghargaan yang diberikan dalam setiap kategori:[1][2]

Juri

Sebuah komite yang dikepalai oleh pemeran veteran Ashok Kumar dipilih untuk mengevaluasi penghargaan film fitur. Berikut ini adalah anggota jurinya:[1][2]

  • Anggota Juri
    • Ashok Kumar (Ketua) • Usha Khanna • P. V. Gangadharan • Honey Irani • Janardhan Roy • Raj Bisaria • T. Subbarami Reddy • Sripriya • Komal Swaminathan • J. P. Das • Rekha Sahay • G. V. Iyer • T. S. Narasimhan • Bhupen Hazarika • Kalpana Lajmi • Premlata Bajpai • Shaji N. Karun

Referensi

  1. ^ a b c "38th National Film Awards". Festival Film Internasional India. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-11-05. Diakses tanggal 9 Januari 2012. 
  2. ^ a b c "38th National Film Awards (PDF)" (PDF). Direktorat Festival Film. Diakses tanggal 9 Januari 2012. 

Pranala luar

  • enghargaan Film Nasional ke-38 Diarsipkan 2013-11-05 di Wayback Machine.
  • enghargaan Film Nasional ke-38 (PDF)
  • Arsip Penghargaan Film Nasional
  • Halaman Resmi untuk Direktorat Festival Film, India
  • l
  • b
  • s
Penghargaan Film Nasional
Penghargaan Khusus
Film Fitur
Penghargaan Teratai Emas
Penghargaan Teratai Perak
Penghargaan Teratai Perak
(Wilayah)
Penghargaan yang Tidak Dilanjutkan
Film Non-Fitur
Penghargaan Teratai Emas
Penghargaan Teratai Perak
Penghargaan yang Tidak Dilanjutkan
Penulisan tentang Sinema
Penghargaan Teratai Emas
Penghargaan Khusus
  • Penghargaan Juri Khusus / Tanggapan Khusus (Buku tentang Sinema)
  • Penghargaan Juri Khusus / Tanggapan Khusus (Kritikus Film)
Penghargaan menurut tahun
1953–1960
  • 1953 (ke-1)
  • 1954 (ke-2)
  • 1955 (ke-3)
  • 1956 (ke-4)
  • 1957 (ke-5)
  • 1958 (ke-6)
  • 1959 (ke-7)
  • 1960 (ke-8)
1961–1980
  • 1961 (ke-9)
  • 1962 (ke-10)
  • 1963 (ke-11)
  • 1964 (ke-12)
  • 1965 (ke-13)
  • 1966 (ke-14)
  • 1967 (ke-15)
  • 1968 (ke-16)
  • 1969 (ke-17)
  • 1970 (ke-18)
  • 1971 (ke-19)
  • 1972 (ke-20)
  • 1973 (ke-21)
  • 1974 (ke-22)
  • 1975 (ke-23)
  • 1976 (ke-24)
  • 1977 (ke-25)
  • 1978 (ke-26)
  • 1979 (ke-27)
  • 1980 (ke-28)
1981–2000
  • 1981 (ke-29)
  • 1982 (ke-30)
  • 1983 (ke-31)
  • 1984 (ke-32)
  • 1985 (ke-33)
  • 1986 (ke-34)
  • 1987 (ke-35)
  • 1988 (ke-36)
  • 1989 (ke-37)
  • 1990 (ke-38)
  • 1991 (ke-39)
  • 1992 (ke-40)
  • 1993 (ke-41)
  • 1994 (ke-42)
  • 1995 (ke-43)
  • 1996 (ke-44)
  • 1997 (ke-45)
  • 1998 (ke-46)
  • 1999 (ke-47)
  • 2000 (ke-48)
2001–sekarang
  • 2001 (ke-49)
  • 2002 (ke-50)
  • 2003 (ke-51)
  • 2004 (ke-52)
  • 2005 (ke-53)
  • 2006 (ke-54)
  • 2007 (ke-55)
  • 2008 (ke-56)
  • 2009 (ke-57)
  • 2010 (ke-58)
  • 2011 (ke-59)
  • 2012 (ke-60)
  • 2013 (ke-61)
  • 2014 (ke-62)
  • 2015 (ke-63)
  • 2016 (ke-64)
  • 2017 (ke-65)
  • 2018 (ke-66)